Manfaat Akupunktur & Akupressur untuk Kecantikan

 Oleh : Lilis Christine Lesmana Cantik adalah idaman kaum wanita sejak berabad-abad yang lalu, seperti misalnya Cleopatra amat dikagumi karena kecantikannya. Oleh sebab itu kaum wanita selalu berusaha mempercantik dirinya dengan berbagai cara. Salah satu cara untuk mempercantik diri dan telah dikenal sejak 5000 tahun yang lalu adalah dengan akupunktur. Akupunktur Kecantikan adalah metode perawatan […]

Manfaat Terapi Akupuntur, Bahkan Bisa untuk Promil

Minggu, 26 November 2023, menjadi momentum istimewa ketika DPD HAKTI DKI Jakarta bersinergi dengan tim kesehatan Gereja Ignasius Loyola, Jakarta untuk mengadakan acara bakti sosial terapi akupuntur gratis. Acara ini merayakan Hari Akupuntur Sedunia, yang jatuh pada 16 November. Dalam tema “Unity in Diversity,” acara ini menekankan kesatuan dalam perbedaan, sejalan dengan konsep Bhineka Tunggal […]

Cantik dan Sehat dengan Akupuntur

Beberapa abad yang lalu akupuntur hanya dikaitkan dengan tindakan kesehatan semata. Namun, saat ini, pengobatan tradisional dari Cina tersebut sudah digunakan sebagai perawatan kecantikan. Tidak hanya populer dikalangan perempuan, kaum laki laki pun juga menjalani akupuntur untuk menyempurnakan penampilan.

Solusi Kecantikan dan Kesehatan dengan Akupuntur

Hai! Siapa di antara kalian yang takut untuk treatment akupuntur hayo… ? 👀 Engga apa-apa kok, akupuntur memang sekilas terlihat sebagai momok bagi beberapa orang karena berfikir itu sakit. Gimana gak sakit? kan pake jarum.. well.. jarumnya berbeda tentunya.. bukanlah jarum suntik hehe.. Saya akan bercerita sedikit tentang pengalaman seru saya di sebuah klinik akupuntur […]

Akupuntur Salah Satu Solusi Mengatasi Infertilitas

Saya masih ingat betul terakhir kali treatment akupuntur itu sekitar tahun 2007, 1 tahun sebelum saya nikah. Dulu saya sih ke akupuntur memang untuk keperluan pra-wedding. Alias perawatan badan sebelum nikah. Biar manglingin sih kata orang-orang. Paket akupuntur yang saya jalani waktu itu slimming di mix dengan akupuntur. Waktu itu saya masih overweight sekitar 5-6 […]

Jaga Kesehatan dan Kecantikan Anda di Klinik Akupunktur Vikrist

Klinik Akupunktur Vikrist tawarkan perawatan akupunktur dengan berbagai keuntungan bagi kesehatan dan kecantikan    JAKARTA,INDONESIA: Apakah anda mengalami sakit punggung, kepala atau kekurangan energi?  Jika anda menjawab “ya” seperti yang lainnya, maka anda mungkin perlu mempertimbangkan akupunktur. Akupunktur adalah cabang Pengobatan Tradisional Cina kuno yang sudah dilakukan sejak 2000 tahun lalu. Suatu tindakan yang efektif, […]

Lilis Christine, KLINIK VIKRIST : Dalam cuaca YIN, pilihlah jenis makanan YANG

YIN dan YANG adalah sebuah keseimbangan yang menghasilkan sinergi dalam tradisi pengobatan Timur. Cuaca yang serba dingin saat ini bersifat YIN. Dalam keadaan seperti ini tubuh perlu menyeimbangkannya dengan makanan yang bersifat YANG. “Ketidakseimbangan YIN-YANG dalam tubuh kita akan menyebabkan penyakit”, kata Christine, praktisi akupunktur di Klinik VIKRIST, Kuningan, Jakarta.

Lilis Christine, Facial Treatment with Chinese Medicine

Peremajaan wajah dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya melalui Chinese Medicine. Selain tanpa pembedahan, cara ini jauh lebh aman dan nyaman. Terapi Akupunktur merupakan salah satu Chinese medicine yang cukup tua dan paling dikenal oleh masyarakat Indonesia. Menurut Christine, seiring dengan perkembangan jaman, terapi ini juga dapat digunakan untuk kecantikan, antara lain untuk perawatan […]

Lilis Christine, Wajah ‘CLING’ dengan Akupunktur

Akupunktur tak hanya untuk mengobati penyakit, tapi juga membuat kulit wajah menjadi lembut, mulus dan halus. Kulit tetap kencang, lembut, mulus, halus, tanpa flek dan berpori-pori kecil, tanpa kantong mata apalagi kerutan adalah dambaan setiap insan, khususnya kaum perempuan. Apalagi di usia paruh baya memiliki kulit wajah layaknya anak baru gede (ABG), dijamin bikin iri […]

Lilis Christine, Akupunktur Taklukkan Asma

Asma bisa disembuhkan dengan pengobatan Akupunktur. Menurut prinsip pengobatan tradisional Cina (TCM), asma bukan hanya bisa dikendalikan, tetapi juga bisa disembuhkan. “Asma bisa sembuh, asal pasien menjaga pola hidup sehat dan berusaha menghindari faktor-faktor pemicunya.” Sama dengan kedokteran modern, pemicu asma bisa berupa cuaca yang dingin, bau-bauan atau wangi tertentu, tungau, debu, bulu binatang dan […]

Lilis Christine, Konsultasi Rambut

Pertanyaan: Saya seorang ibu usia 46 tahun, sudah hampir kurang lebih satu tahun rambut saya rontok berat, yang paling parah di depan, bahkan sudah botak.Penyebabnya apa, saya tidak tahu. Semula kepala depan sebelah kiri botak kecil, sekarang sudah melebar ke arah kanan.Berbagai cara sudah dilakukan seperti pakai cemceman, minum tablet herbal penyubur, sampai menggunakan serum, […]

Lilis Christine, MAJALAH CITACINTA NO.11/IX PERIODE 21 MEI – 04 JUNI 2008

Eksistensi pengobatan alternatif dari Cina sejak ribuan tahun lalu ini nggak pernah basi. Kalau dulu orang lebih mengenal terapi ini sebatas untuk menyembuhkan berbagai penyakit, seiring perkembangan zaman, dilakukan untuk perawatan kecantikan seluruh tubuh plus menjaga kesehatan. Menurut akupunkturis Christine, segmen ‘penggemar’ akupunktur telah mengalami pergeseran, sekarang menjangkau kaum muda. Akupunktur nyaris tidak mempunyai efek […]

Lilis Christine, KLINIK VIKRIST : Membasmi Jerawat lewat Akupunktur

Akupunktur mengaitkan gangguan dengan tidak lancarnya kinerja terutama meridian paru-paru. Gaya hidup seperti merokok, dapat berpengaruh terhadap kesehatan kulit. Pencernaan yang tidak lancar juga penyebab lain munculnya jerawat. Bila fungsi sekresi tidak lancar, kulit akan kusam. Dalam hal ini, Akupunktur diterapkan pada titik-titik yang berhubungan dengan paru-paru dan usus besar. Sumber : Koran Kontan 29 […]

Lilis Christine, Artikel Intisari (Edisi Khusus-4 Healthy Sexual Life Thn 2008)

Memelihara gairah seks itu bak menghadapi harta. Kekurangan jadi susah, kelebihan malah bikin repot. Mesti Pas. Tusuk jarum alias Akupunktur jadi salah satu tawaran jalan keluar menetralkan. Sekitar 10% pasien yang dating ke klinik akupunktur mengeluhkan soal seks. Dari 10% itu, 70% nya pria. Wanita cenderung tertutup. Awalnya karena kasus lain, dari ‘curhat pribadi’ baru […]

KLINIK VIKRIST : Mengatasi masalah kesehatan dan Pasutri

Dengan paduan akupunktur, refleksi, totok wajah body rileks, pasien akan kembali sehat dan bugar. Banyak keluhan yang terbukti mampu diatasi dengan terapi kombinasi tersebut. Mulai dari nyeri otot, rematik, tekanan darah, gula darah hingga masalah pasutri. Mengatasi Masalah Pasutri Dengan akupunktur dapat mengatasi berbagai masalah kesehatan wanita seperti, mengencangkan payudaraaa, wajah, dagu, leher yang kendur, […]

Lilis Christine, KLINIK VIKRIST : Mengatasi kebotakan, rambut rontok, ketombe dan uban dengan Akupunktur

Salah satu terapi penumbuhan rambut yang sedang popular adalah Akupunktur Rambut. Dalam terminologi pengobatan tradisional Cina, penyebab kerontokan rambut adalah gangguan pada Qi (Energi) dan Xie (Darah). Keseimbangan keduanya akan terganggu bila fungsi organ hati dan ginjal tidak sehat. Hati berfungsi menyimpan darah, sedangkan Ginjal berfungsi menyimpan sari makanan yang akan diolah kemudian menjadi energi […]

Lilis Christine, KLINIK VIKRIST : Akupunktur, Totok Wajah & Refleksi

Menurut Lilis Christine yang biasa dipanggil Christine, teknik perawatan yang dilakukan untuk masing-masing terapi berbeda-beda. Di Klinik Vikrist, banyak manfaat yang akan anda rasakan jika anda mengambil terapi akupunktur, seperti untuk masalah berat badan, air susu ibu yang tidak keluar lancar, payudara kendur, masalah rambut dan mudah rontok. Serta tidak ketinggalan masalah wanita (keputihan, menstruasi […]

Pijat Refleksi Tak Hanya Membuat Tubuh Bugar Tapi Juga Cantik

Dikatakan oleh Christine, fungsi pijat refleksi untuk melancarkan peredaran darah di seluruh tubuh sehingga tubuh menjadi sehat dan stamina lebih kuat. Lebih lanjut Christine mengatakan pijat refleksi bisa mengatasi keluhan tekanan darah tinggi atau darah rendah , kolesterol, insomnia, vertigo, dan migren. “Refleksi ini tidak instan, efeknya terasa setelah 2-3 kali pemijatan,” tambah Christine. Untuk […]

Jam Operasional
Jadwal Praktik Mandiri Akupunktur Terapis Lilis Christine Lesmana, A.Md.Akup
Senin – Jumat: Jam 09.00 – 17.00 WIB
Sabtu: Libur.
Minggu : Jam 10.00-13.00 WIB
Diharapkan Pasien melakukan Reservasi minimal 1 hari sebelumnya
Sabtu & Libur Nasional: Libur .

Praktik Mandiri Akupunktur Terapis Lilis Christine Lesmana, A.Md.Akup

Rasuna Office Park III unit TO-03
Rasuna Epicentrum Complex
Jl. HR. Rasuna Said, Kuningan
Jakarta 12960